Daftar Negara Lolos 16 Besar Piala Dunia U17 2023
Daftar Negara Lolos 16 Besar Piala Dunia U17 2023
Sebanyak 15 negara sudah memastikan diri lolos ke babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023 sudah hampir terisi penuh. Empat negara berhasil memastikan diri lolos ke babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023 pada Jumat.
Menyisakan satu tempat lagi untuk diperebutkan, Hasil ini membuat slot tim di babak 16 besar Piala Dunia U-17 2023 sudah terisi 15.
Maroko dan Ekuador menjadi perwakilan Grup A, Singa Atlas finis sebagai juara grup dengan perolehan 6 poin, disusul La Tri dengan 5 poin.
Spanyol (7 poin), Mali (6), dan Uzbekistan (4) secara berurutan menjadi tiga tim terbaik yang lolos dari Grup B.
Grup C juga mengirim tiga wakil, yakni Inggris, Brasil, dan Iran.
Ketiganya sama-sama memiliki 6 poin, namun Inggris unggul selisih gol (+10), sehingga lolos sebagai juara grup.
Brasil dan Iran secara berurutan menempati posisi dua dan tiga.
Grup D juga sama, Argentina, Senegal, dan Jepang lolos dengan raihan enam poin di klasemen akhir.
Namun selisih gol Argentina lebih baik (+5) dari pada Senegal (+2) dan Jepang (+1).
Di Grup E, Prancis dan Amerika Serikat sudah memastikan lolos dan akan bertarung demi menentukan posisi juara grup.
Terakhir, ada Jerman dan Venezuela yang sudah memastikan diri lolos dari Grup F.
Keduanya juga akan bertarung di laga penutup grup demi menentukan siapa yang akan menjadi juara grup.
Brasil dan Iran sukses menyusul Inggris yang lebih dulu sudah dipastikan lolos ke 16 besar.
Sedangkan, Argentina dan Jepang menyusul Senegal yang sudah memastikan lebih dahululu untuk lolos ke babak 16 besar.
Brasil lolos ke 16 besar usai mengalahkan Inggris 2-1 pada matchday ketiga Grup C di JIS pada Jumat malam.
Hasil ini membuat tim Brasil menyamai poin Inggris yaitu enam poin dari tiga kali pertandingan.
Namun Inggris berhak merebut posisi juara Grup C karena unggul selisih gol atas Brasil yang finis di peringkat kedua Grup C.
Iran yang juga mengumpulkan enam poin tapi kalah selisih gol dari Inggris dan Brasil di Grup C tetap lolos ke 16 besar lewat jalur peringkat ketiga terbaik.
Kemudian Argentina memastikan diri lolos ke 16 besar Piala Dunia U-17 2023 setelah menang 4-0 atas Polandia.
Kemenangan besar ini membuat Argentina unggul selisih gol atas Senegal dengan sama-sama mengoleksi enam poin di klasemen akhir Grup D. Argentina lolos sebagai juara Grup D, sedangkan Senegal jadi runner up.
Sementara itu Jepang sukses merebut tiket 16 besar Piala Dunia U-17 usai menang 2-0 atas Senegal.
Kemenangan ini membuat Jepang juga mengoleksi enam poin sama seperti Argentina dan Senegal.
Namun karena kalah selisih gol, Jepang finis di peringkat ketiga. Tetapi Jepang tetap lolos ke 16 besar lewat jalur peringkat ketiga terbaik.
Grup E dan F belum memainkan pertandingan ketiga, namun sudah dipastikan juara dan runner up grup dari kedua grup tersebut melangkah ke fase selanjutnya.
Di Grup E terdapat Prancis dan Amerika Serikat, sementara dari Grup F terdapat Jerman dan Venezuela.
Kini satu tiket terakhir lolos 16 besar dari jalur peringkat ketiga terbaik bisa menjadi milik Timnas Indonesia U-17 atau Meksiko atau Selandia Baru atau Korea Selatan dan atau Burnika Faso.
Indonesia sudah menuntaskan penyisihan grup dengan meraih dua poin, lainnya masih menyisakan satu laga. Korsel (0 poin) akan menantang Burkina Faso (0 poin) dan Meskiko (1 poin) akan menghadapi Selandia Baru (0 poin).
Dua laga itu digelar pada Sabtu (18/11). Siapa di antara lima negara tersebut yang memiliki poin lebih baik di klasemen akhir, dialah yang lolos ke fase gugur.
Daftar 15 Negara Lolos 16 Besar Piala Dunia U-17:
1. Maroko (Grup A)
2. Ekuador (Grup A)
3. Spanyol (Grup B)
4. Mali (Grup B)
5. Uzbekistan (Grup B)
6. Inggris (Grup C)
7. Brasil (Grup C)
8. Iran (Grup C)
9. Argentina (Grup D)
10. Senegal (Grup D)
11. Jepang (Grup D)
12. Prancis (Grup E)
13. Amerika Serikat (Grup E)
14. Jerman (Grup F)
15. Venezuela (Grup F)
Baca Juga : Pekerja India Sebanyak 40 Orang Terjebak Di Terowongan Ambruk
Pasang Taruhan Kalian Di Situs IDN Slot dan Togel Tergacor Mandiritogel
Deposit Pulsa, Ovo, Dana, Linkaja dan Gopay Tanpa Potongan
New Member Depo Pertama 50rb Langsung Dapat 10rb