Makanan Yang Harus Dihindari Saat Sedang Konsumsi Durian
Penting untuk memperhatikan porsi makanan dan minuman saat sedang konsumsi durian. Kesalahan dalam memilih menu pendamping bisa berpotensi menimbulkan masalah kesehatan.
Banyak orang sulit menolak kelezatan tekstur lembut dan rasa manis durian. Buah tropis ini sangat digemari dan sering dijadikan bahan tambahan dalam berbagai hidangan atau minuman.
Makanan yang sebaiknya dihindari saat menyantap durian
1. Alkohol
Mengonsumsi minuman beralkohol sebaiknya tidak dilakukan bersamaan dengan makan durian. Tubuh membutuhkan enzim khusus untuk memecah alkohol, dan kandungan sulfur tinggi dalam durian dapat menghambat proses pelepasan enzim tersebut.
2. Susu
Susu dikenal sebagai penetralisir yang dapat memberikan rasa nyaman di dalam perut. Namun, mengonsumsinya bersama durian bukanlah pilihan yang tepat.
Kombinasi susu dan durian berpotensi menyebabkan peningkatan tekanan darah serta memicu sakit kepala.
3. Leci
Leci dan durian dikenal sebagai makanan yang bersifat ‘panas’ bagi tubuh. Mengonsumsi keduanya secara bersamaan dapat meningkatkan risiko demam, sembelit, dan sakit tenggorokan.
Karena itu, lebih disarankan memilih iced lemon tea daripada iced lychee tea saat menyantap durian.
Baca Juga : Tips Minum Kopi Untuk Penderita Asam Lambung Agar Tetap Aman
Pasang Taruhan Kalian Di Situs IDN Slot dan Togel Tergacor Mandiritogel
Deposit Pulsa, Ovo, Dana, Linkaja dan Gopay Tanpa Ditambah
New Member Depo Pertama 50rb Langsung Dapat 10rb